Uncategorized

Seminar LKMM 2020

Latihan Kepemimpinan Manajemen Mahasiswa atau biasa disingkat LKMM merupakan agenda tahunan yang diselenggarakan oleh Badan Eksekutif Mahasiswa Universitas Kusuma Husada Surakarta yang merupakan program kerja dari kementerian pendidikan, pada tahun 2020 ini lkmm dilakukan secara virtual melalu zoom pada tanggal 13 Desember 2020 dan diikuti 506 peserta yang bertemakan “Membangun jiwa kepemimpinan yang berintegritas di masa adaptasi kebiasaan baru” dengan 3 pemateri yaitu

  1. Wisnu Wijaya Putra S,. Psi
    ( Founder: Komunitas mumpung jadi mahasiswa dan CEO: Unique outbound and training)
    Materi : “Pembekalan dasar untuk menjadi seorang pemimpin”
  2. Septian Eko Prasetyo, S,.Pd
    (Motivator dan Aktivis Kepemimpinan) dengan materi
    Materi : “Pemimpin yang dapat berfikir kritis dan berintegritas tinggi “
  3. Sherly Annavita Rahmi
    ( Motivator dan Millenial Influenzer) dengan materi
    Materi : “Sikap seorang pemimpin di masa yang akan datang”
    Acara ini berlangsung dari jam 08.00-12.00 dengan lancar dan antusias dari peserta yang aktif bertanya dengan pemateri.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Lirik Jingle PKKMB UKH

November 24, 2020

BEM UKH MERAPI PEDULI

December 29, 2020